2 Wisatawan Digulung Ombak Pantai Istiqomah Citepus Sukabumi, 1 Orang Hilang
Minggu, 15 Mei 2022 - 14:24:00 WIB
Sementara itu, Kepala Pos Basarnas Palabuhanratu, Suryo Adianto yang mendapatkan informasi tersebut kemudian mengerahkan personel rescue untuk melaksanakan operasi SAR.
"Kami sudah kirimkan personiel rescue yang akan bergerak bersama unsur SAR gabungan yang ada di lokasi kejadian untuk melakukan pencarian terhadap korban," ujar Suryo.
Editor: Asep Supiandi