Sony pun mengaku heran saat dirinya sempat mendengar informasi jika VN sempat dipindahkan dari Rutan Kelas IIB Garut ke Rutan Sukamiskin.
"Pertanyaannya, apa yang menjadi pertimbangan VN dipindahkan ke Rutan lain karena ia bukan napi dalam kasus korupsi dan masa tahanannya pun di bawah lima tahun," tutur Sony.
Editor : Asep Supiandi
Artikel Terkait