Warga Dusun Sindangjaya, Desa Cisontrol, Kecamatan Rancah, Kabupaten Ciamis, Jawa Barat digegerkan dengan aksi sadis suami memutilasi istrinya, Jumat (3/5/2024). (Foto: Rekaman video warga).

Saat ini, kata dia petugas kesulitan memintai keterangan pelaku karena kondisinya masih labil dan berubah-ubah keterangan. Untuk sementara, lanjut dia pelaku di tempatkan di sel isolasi karena kondisinya belum normal.

"Kadang emosi, jadi tidak layak untuk dilanjutkan pemeriksaan. Kita tempatkan di sel terpisah," ucapnya.


Editor : Kurnia Illahi

Sebelumnya
Halaman :
1 2

BERITA POPULER
+
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network