Mereka berdiri menghadap ke arah fondasi dan tiang pancang bangunan yang rencananya akan berdiri sebuah Islamic Center dan Masjid Al Mumtadz dekat makam Emmeril Kahn Mumtadz di Kampung Geger Beas, Kecamatan/Desa Cimaung, Kabupaten Bandung.
Tampak gugusan Gunung Malabar dan Gunung Tilu di kejauhan. Suasana dalam foto itu terasa sejuk. Desa Cimaung memang berada di ketinggian lebih dari 810 meter di atas permukaan laut (MDPL) dan diapit beberapa gununung dengan tinggi rata-rata 1.000-1.500 MDPL.
Harapan dan doa pun disampaikan para netizen melalui komentar. Seperti yang ditulis @masirsyad. "Ya Allah pak Gub, semoga Arka bisa melanjutkan kebaikan kebaikan Eril."
Editor : Agus Warsudi
Anak Ridwan kamil gubernur jawa barat ridwan kamil gubernur ridwan kamil konvensi ridwan kamil putra ridwan kamil ridwan kamil Emmeril Kahn Mumtadz
Artikel Terkait