RSUD dr Slamet Garut merawat 30 pasien positif Covid-19 dari 80 kasus yang ditemukan dalam satu pekan terakhir. (Foto: Dok)

Dari hasil RT PCR yang dilakukan, diperoleh informasi bahwa terkonfirmasi positif Covid-19 sebanyak delapan kasus, sementara hasil pemeriksaan Rapid Tes Antigen pada kasus kontak erat dan suspek (bergejala) positif sebanyak enam kasus. 

Adapun hasil verifikasi dan validasi data kasus RT PCR jumlahnya mencapai sebanyak 14 kasus. Berdasarkan catatan yang dirilis Satuan Tugas Penanganan Covid-19 per 1 Mei 2023 pada pukul 19.15 WIB, kasus terkonfirmasi positif terdiri dari 62 Kasus isolasi mandiri dan 32 kasus isolasi di rumah sakit atau dalam perawatan

Adapun kasus sembuh Covid-19 di Garut hingga Senin malam awal pekan ini mencapai sebanyak 30.940 kasus sembuh, dan 1.326 lainnya kasus meninggal. 


Editor : Asep Supiandi

Sebelumnya
Halaman :
1 2 3 4

BERITA POPULER
+
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network