Anggota klub mobil memberikan klarifikasi terkait video viral showoff dan blokade jalan Tol Soroja. (FOTO: ISTIMEWA)

Diketahui, video tersebut viral di media sosial pada Minggu (10/4/2022). Anggota klub mobil yang memberikan klairifikasi dan meminta maaf pada Senin (11/4/2022), menyebutkan acara showoff dan memblokade ruas jalan Tol Soroja itu berlangsung pada Sabtu 12 Maret 2022.

Klarifikasi dan permohonan maaf direkam video di disaksikan oleh pihak dari PT CMLJ selaku pengelola Tol Soroja dan Panit serta personel PJR Jabar 1 Ditlantas Polda Jabar

"Bismillahirrahmanirrahim, Assalamualaikum, sehubungan dengan beredarnya video postingan di media sosial Instagram dan YouTube Ramadan rest Soroja oleh karena itu kami merasa perlu melakukan klarifikasi sebagai berikut, deskripsi atau caption yang beredar di media sosial itu tidak sesuai dengan fakta, fakta yang terjadi pada saat kejadian adalah kopdar gabungan car enthusiast Bandung yang diikuti oleh 15 komunitas dan dilaksanakan pada tanggal 12 Maret," kata anggota klub mobil.


Editor : Agus Warsudi

Halaman Selanjutnya
Halaman :
1 2 3
BERITA POPULER
+
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network