Kabid Humas Polda Jabar Kombes Pol Ibrahim Tompo. (FOTO: Humas Polda Jabar)

Sampai saat ini, kata Kombes Pol Ibrahim Tompo, personel tetap siaga di Stadion GBLA untuk memantau situasi dan kondisi sampai kondusif, baru anggota meninggalkan tempat ini. 

"Terkait izin, semua pihak koordinasi lintas sektoral ini sudah dilaksanakan baik dari PSSI, Mabes Polri, Polda Jabar, panitia pertandingan, dan LIB. Kelanjutannya (laga Persib vs Persija) nanti dipertimbangkan setelah ada pertemuan ini akan ada keputusan bersama diambil dari hasil rapat," ucapnya.


Editor : Agus Warsudi

Sebelumnya
Halaman :
1 2 3

BERITA POPULER
+
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network