Lima mahasiswa ITB ini menyabet juara 1 Imperial Barrel Award Asia Pasific Region ke-14 Tahun 2022. (Foto: iNews.id/Arif Budianto)

Arahan yang diberikan dosen sangat membantu mengingat dosen merupakan seorang yang paham secara akademis dan secara industri. 
“Prof. Benyamin selaku dosen pembimbing sangat supportive dan selalu meluangkan waktu dalam membantu para peserta walaupun ditengah kesibukan,” kata Jauhar.

Perlombaan ini diselenggarakan khusus untuk para mahasiswa program magister yang dapat diikuti oleh seluruh universitas di seluruh dunia dengan jumlah maksimal peserta lima orang per tim. Periode perlombaan dilaksanakan mulai pada 17 Januari 2022 hingga 15-16 Maret 2022 yaitu tahap presentasi. Kompetisi ini diikuti oleh lima Tim dari lima Negara yang berbeda yaitu Indonesia, Malaysia, India, dan dua tim dari Pakistan. 


Editor : Asep Supiandi

Sebelumnya
Halaman :
1 2 3

BERITA POPULER
+
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network