Perwakilan ojol Bandung, Gusti, menyampaikan kecaman keras terhadap tindakan aparat. “Saya sebagai masyarakat Indonesia mengutuk keras kepada pihak polisi yang seakan-akan tidak punya hati nurani melindas teman saya, saudara saya. Tolong diusut tuntas semuanya,” ujarnya.
Dia menekankan, aksi ini merupakan bentuk solidaritas rakyat kecil. “Rakyat sedang berjuang, tolong lihat ke bawah. Kami driver ojol sangat mengutuk keras kejadian ini,” katanya.
Editor : Kastolani Marzuki
Artikel Terkait