Wasit Berlisensi FIFA Oki Dwi Putra memimpin pertandingan mini soccer di Kota Cimahi. (Ferry Bangkit Rizki)

Sementara itu, Ketua Pelaksana Mini Soccer Cup PLN UP3 Cimahi Dadang Hidayat mengatakan, turnamen sepak bola mini ditingkat internal ini merupakan rangkaian dari Hari Listrik Nasional ke-78 tahun 2023. 

Selain dalam rangkaian tersebut, kegiatan ini tak lain adalah untuk menjaga rada silaturahmi di lingkungan kerja PLN UP3 Cimahi. "Mudah-mudahan ke depan acara serupa bisa kembali bergulir dengan lancar," kata Dadang.


Editor : Agus Warsudi

Sebelumnya
Halaman :
1 2 3

BERITA POPULER
+
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network