Gubernur Jabar Ridwan Kamil. (Foto: iNews.id)

BANDUNG, iNews.id - Gubernur Jawa Barat Ridwan Kamil bersyukur dan menyambut gembira keputusan Presiden Joko Widodo (Jokowi) yang telah mengizinkan masyarakat tidak menggunakan masker di ruang terbuka. Ungkapan rasa syukur disampaikan Ridwan Kamil melalui akun Instagram pribadinya. Dia menyebut, kebijakan Jokowi tersebut sebagai Proklamasi Lepas Masker

"PROKLAMASI LEPAS MASKER, Akhirnya dimumandangkan, khusus untuk kegiatan outdoor. Alhamdulillah ya Allah," tulis Ridwan Kamil. 

Meski mengaku bersyukur atas kebijakan tersebut, namun Ridwan Kamil tetap mengingatkan masyarakat, agar tidak melepas masker saat berkegiatan di ruang tertutup, moda transportasi umum, dan jika dalam kondisi rawan kesehatan. 


Editor : Agus Warsudi

Halaman Selanjutnya
Halaman :
1 2
BERITA POPULER
+
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network