Bahkan, petugas Polsek Bojongloa Kidul menutup sebuah lapo tuak di kawasan Jalan Soekarno-Hatta, Kota Bandung. Selian itu petugas yang dipimpin Kapolsek Bojongloa Kidul Kompol Ari Purwantono menyisir Jalan Kopo, Peta, Nyengseret, Leuwipanjang, dan Cibaduyut Lama.
"Kemudian berlanjut ke Jalan Kopo Caringin, Kompleks Mekarwangi, Kompleks Singgasana, Cibaduyut Raya, Soekarno Hatta, dan flyover Kopo. Setelah menutup lapo tuak, petugas melanjutkan operasi dengan strong point personel," Kata Kapolsek Bojongloa Kidul.
Editor : Agus Warsudi
razia miras geng motor geng motor bandung patroli patroli keamanan kapolrestabes bandung polrestabes bandung kota bandung
Artikel Terkait