Namun, polisi tak begitu saja percaya dengan alasan pelaku. Saat ini, penyidik Unit Laka Satlantas POlrestabes Bandung tengah melakukan pemeriksaan intensif terhadap pelaku AD.
AKP Tejo mengatakan, pelaku AD adalah warga Jakarta. Dia ke Bandung untuk menemui temannya. Karena mobil yang dikendarai berpelat nomor B atau Jakarta, Satlantas Polrestabes Bandung berkoordinasi dengan Samsat Jakarta untuk mengungkap pemilik mobil tersebut.
Editor : Agus Warsudi
kecelakaan lalu lintas tabrakan mobil tabrakan tabrakan mobil mobil tabrak motor pengemudi ojol pengemudi ojol kota bandung
Artikel Terkait