Diketahui, harga beras di sejumlah pasar tradisional Indramayu saat ini telah mengalami kenaikan. Harga beras yang beranjak naik tidak hanya beras premium, tapi juga beras medium.
Tingginya harga beras tersebut terpantau di Pasar Baru Indramayu. Beras kualitas medium saat ini harganya Rp11.000 per kilogram (kg), sedangkan untuk jenis premium mencapai Rp14.000 per kg.
Berdasarkan data KPPU, dalam satu tahun Indramayu dapat menghasilkan gabah sebanyak 1,5 juta ton. Namun masuknya musim kemarau panjang, mengakibatkan para petani mengalami gagal panen.
Editor : Asep Supiandi
Artikel Terkait