Pj Gubernur Jabar, Bey Machmudin memastikan, stok cadangan beras di Provinsi Jabar masih aman dalam menghadapi kekeringan akibat kemarau panjang dan fenomena El Nino. (Foto: Istimewa)

Sementara itu, Kepala Bulog Kanwil Jabar Faisal mengatakan, stok cadangan beras di Jabar cukup besar yakni sekitar 133.000 ton.

"Sekarang stok kita itu ada 133.000. Artinya, cukup besar dan kita terus top up nanti seiring dengan ada panen raya kalau memang harganya masuk untuk PSO kita masukin untuk cadangan beras pemerintah kalau tidak ya kita akan ambil melalui sisi lainnya, sisi bisnisnya," tuturnya.

Faisal mengatakan, 133.000 ton cadangan beras di Jabar ini cukup untuk empat bulan ke depan.

"Cukup sampai 3-4 bulan dan ini terus kita top up akan masuk lagi nanti dari LN akan kita top up lagi kalau ada panen raya," kata dia.


Editor : Asep Supiandi

Halaman Selanjutnya
Halaman :
1 2 3
BERITA POPULER
+
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network