Suasana kolam kosong karena ikan lele telah dipanen. Peternakan ini dituding warga telah menyebakan bau busuk. (Foto: iNews.id/Fani Ferdiansyah)

Sebelumnya, keberadaan peternakan lele yang dikelola Rian ini dikeluhkan warga. Keluhan warga ditengarai karena mereka karena menghirup bau busuk yang diduga berasal dari peternakan lele tersebut.

Warga pun mendesak pihak Forum Koordinasi Pimpinan Kecamatan (Forkopimcam) Tarogong Kaler untuk segera bertindak. Mereka mengancam akan melakukan aksi protes jika keluhan tersebut tidak ditanggapi.

“Bau busuk yang terhirup sudah sangat mengganggu. Dikhawatirkan akan menimbulkan dampak kurang baik bagi kesehatan,” tutur Ketua RT 1 RW 4 Kampung Buleud, Desa Jati, Rizal Zaelani saat ditemui, Selasa (15/2/2022).


Editor : Asep Supiandi

Sebelumnya
Halaman :
1 2 3

BERITA POPULER
+
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network