Akses jalan yang tertutup material longsor dan banjir bandang di Kampung Cilengkong RT01/17, Desa Sukaresmi, Kecamatan Rongga, KBB, sehingga mengganggu aktivitas warga. (Foto: Istimewa)

Lebih lanjut dikatakannya, terputusnya saluran air membuat warga kesulitan air bersih. Sebab saluran air bersih yang mengalir ke rumah warga itu jadi satu-satunya sumber air yang dimanfaatkan oleh warga untuk kebutuan sehari-hari.  

"Untuk air bersih memang rusak dan kita upayakan pembersihan dan perbaikan pipa paralon supaya bisa mengalir lagi ke rumah warga," ucapnya. 


Editor : Asep Supiandi

Sebelumnya
Halaman :
1 2 3

BERITA POPULER
+
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network