Kepala BNN Karawang, Dea Rhinofa, menyebutkan pesisir Karawang diidentifikasi menjadi pintu masuk peredaran narkoba. (Foto: iNews.id/Nilakusuma)

Dea mengatakan, narkoba masuk ke Karawang melalui jalur laut dari wilayah Bekasi, Purwakarta dan Subang. Bukan hanya narkotika tapi obat keras juga masuk melalui laut. Jenis obat-obatan ini banyak di konsumsi oleh para pelajar. 

"Kalau obat-obatan seperti itu karena harganya murah jadi disukai pelajar," katanya.  


Editor : Asep Supiandi

Sebelumnya
Halaman :
1 2

BERITA POPULER
+
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network