"Untuk informasi dari pesan suara yang saat ini beredar yang menyatakan akan ada gempa susulan berkekuatan besar dan menimbulkan tsunami di Palabuhanratu adalah berita bohong (hoaks) yang disebarkan oleh pihak yang tidak bertanggungjawab yang menginginkan keresahan di masyarakatmasyarakat," kata Kepala BMKG Bandung.
Teguh Rahayu menyatakan, kepada seluruh lapisan masyarakat khususnya di Palabuhanratu, Sukabumi dan sekitarnya diimbau untuk tidak mempercayai berita bohong tersebut. Pastikan informasi gempa dan peringatan dini tsunami bersumber resmi dari BMKG.
Editor : Agus Warsudi
bmkg bandung gempa bumi gempa bumi banten ancaman tsunami bencana tsunami Berpotensi Tsunami gempa dan tsunami gempa tsunami jawa barat
Artikel Terkait