Demonstrasi damai mahasiswa di DPRD Jabar, berubah ricuh membuat situasi di lokasi kembali mencekam, Senin(1/9/2025) sore. (Foto: Agus Warsudi).

Kelompok tersebut terus melemparkan batu, botol dan molotov ke arah Gedung DPRD Jabar. Situasi yang tidak terkendali membuat mahasiswa berlarian menghindari api yang berkobar. 

Mereka mundur dan meninggalkan lokasi. Sementara kelompok berpakaian hitam dan mengenakan masker tetap bertahan. Mereka terus melemparkan batu dan benda keras lainnya. 

“Revolusi, revolusi,” teriak kelompok massa tersebut. 


Editor : Kurnia Illahi

Sebelumnya
Halaman :
1 2

BERITA POPULER
+
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network