Pj Gubernur Bey Machmudin menyematkan tanda jabatan kepada Aep Syaepuloh sebagai Bupati Karawang definitif. (FOTO: Humas Polda Jabar)

Iip Hidajat akan menjabat sampai Bupati Kuningan definitif terpilih pada Pilkada 2024. Iip Hidajat yang sebelumnya menjabat Kepala Badan Kesatuan Bangsa dan Politik Provinsi Jawa Barat akan memimpin Kabupaten Kuningan selama kurang lebih setahun pemerintahan.

Sementara itu, Ida Wahida Hidayati sebelum ditunjuk menjadi Pj Wali Kota Banjar, menjabat sebagai Kepala Dinas Sosial Jabar. Ida Wahida menggantikan Ade Uu Sukaesih yang habis masa jabatannya per 3 Desember 2023.


Editor : Agus Warsudi

Sebelumnya
Halaman :
1 2 3

BERITA POPULER
+
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network