"Kebakaran area TPA Heuleut terjadi sejak Selasa dini hari. Luas sampah yang terbakar 1 hektare lebih. Saat ini api sudah padam," kata Kepala Seksi Kedaruratan BPBD Majalengka Reza Permana.
Menurut Reza Permana, kebakaran terjadi karena faktor alam, akibat musim kemarau. "Selain area TPA Heuleut, kebakaran juga melanda hutan di sekitarnya," ujar Reza.
Editor : Agus Warsudi
bakar sampah di tempat pembuangan tempat pembuangan akhir tempat pembuangan sampah TPA Heuleut Kabupaten Majalengka majalengka
Artikel Terkait