get app
inews
Aa Text
Read Next : Kebakaran di Alun-alun Suryakencana Gunung Gede Cianjur Padam, 3 Hektare Hangus

Wujud Kemanunggalan TNI-Rakyat, TMMD ke-118 Kodim 0608 Cianjur Dibuka

Rabu, 20 September 2023 - 17:29:00 WIB
Wujud Kemanunggalan TNI-Rakyat, TMMD ke-118 Kodim 0608 Cianjur Dibuka
TMMD ke-118 Kodim 0608 Cianjur resmi dibuka. (FOTO: RICKY SUSAN)

"Saya berharap, melalui TMMD ini, soliditas dan sinergitas antara TNI, Polri, Pemda, dan masyarakat juga dapat senantiasa terjalin erat, selama maupun setelah program ini berlangsung," tutur Herman.

Semangat dan kontribusi nyata dari TNI, Polri, Pemda, dan masyarakat yang manunggal dan harmonis akan mewujudkan mimpi kita untuk mampu berdaya saing maju, dan sejahtera, serta menghalau berbagai permasalahan bangsa yang menerpa.

Selian itu, pihaknya juga mengharapkan agar dipelihara terus semangat kebersamaan dan kemanunggalan antara TNI dan rakyat, dengan membantu dan mendampingi agar mereka aktif memberikan kontribusi dalam pelaksanaan pembangunan di desa.

"Bangkitkan dan pelihara terus semangat gotong royong sebagai warisan budaya bangsa yang sudah mengakar dengan baik di masyarakat. Kepada para prajurit TNI dan Polri yang tergabung dalam satgas TMMD, jalin terus silaturahmi dan hubungan baik dengan masyarakat dan bersama mereka melaksanakan kegiatan TMMD," ucap Herman Suherman.

Editor: Agus Warsudi

Follow Whatsapp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
Lihat Berita Lainnya

iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut