get app
inews
Aa Text
Read Next : Hutan Kota di Kompleks Pemda KBB Bakal Disulap Jadi Objek Wisata Lingkungan

Warga Kertamulya KBB Minta Lokasi Tower Sinyal Kereta Cepat Jauh dari Permukiman

Kamis, 05 Januari 2023 - 08:40:00 WIB
Warga Kertamulya KBB Minta Lokasi Tower Sinyal Kereta Cepat Jauh dari Permukiman
KCIC, WIKA, dan CREC melakukan survei ke lokasi tower sinyal KCJB setinggi sekitar 40-45 meter yang diprotes warga karena terlalu dekat dengan permukiman, Rabu (4/1/2023). (Foto/Dok.Warga)

"Kami khawatir potensi bahaya yang mungkin muncul, seperti radiasi, sambaran petir, atau masalah sinyal seluler. Warga hanya minta lokasi tower dipindah. Saya kira KCIC masih memiliki lahan luas lain yang jauh dari permukiman," ujarnya.

Seusai menyampaikan aspirasi dan sosialisasi, lanjut Ruhimat, pihak KCIC, WIKA dan CREC sempat survei ke lokasi dan mereka melihat lokasi pembangunan tower itu kurang dari 20 meter dari permukiman. 

"Kami menduga ada tahapan regulasi yang dilewat, masa baru sosialisasi tapi Amdalnya sudah ada," tutur Ruhimat.

Seperti diketahui Kereta Cepat Jakarta-Bandung (KCJB) akan dioperasikan dengan menggunakan sistem CTCS-3 atau Chinese Train Control System Level 3. 

Sistem tersebut berbasis Wireless dengan frekuensi GSM sebagai media transmisi data antara kereta dengan pusat pengendali melalui bantuan menara pemancar (tower).

Editor: Agus Warsudi

Follow Whatsapp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
Lihat Berita Lainnya

iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut