Warga Berdatangan Melayat Almarhum Eril di Gedung Pakuan sejak Dini Hari hingga Pagi
Senin, 13 Juni 2022 - 08:36:00 WIB
Masyarakat yang berada di jalur lintasan rombongan tersebut, ujar Wahyu Mijaya, diharapkan bisa memberikan ruang agar prosesi pemakaman Eril berjalan dengan lancar dan baik.
"Mohon warga di sekitar rute tersebut berkenan memberikan ruang dengan lewat jalur alternatif. Pemprov Jabar meminta maaf kepada masyarakat apabila aktivitas terganggu selama proses perjalanan jenazah dari rumah duka menuju permakaman," ujar Wahyu Mijaya.
Editor: Agus Warsudi