Viral Video Aksi Koboi Jalanan Tembak Warga di Ujungberung Bandung
Jumat, 26 April 2024 - 10:34:00 WIB
Kapolrestabes Bandung Kombes Pol Budi Sartono mengatakan, petugas Unit Reskrim Polsek Ujungberung dan Satreskrim Polrestabes Bandung dikerahkan untuk menyeliki dan mengungkap kasus penembakan tersebut.
"Anggota Reskrim Polrestabes Bandung dan Polsek (Ujungberung) sedang mendalami," kata Kapolrestabes.
Editor: Donald Karouw