get app
inews
Aa Text
Read Next : Hari Ke-7, Polisi Maritim Bern Libatkan Komunitas dalam Pencarian Anak Sulung Ridwan Kamil

Viral Momen Ridwan Kamil Rapikan Rambut Emmeril Kahn Mumtadz, Kuras Air Mata

Rabu, 01 Juni 2022 - 15:41:00 WIB
Viral Momen Ridwan Kamil Rapikan Rambut Emmeril Kahn Mumtadz, Kuras Air Mata
Momen Ridwan Kamil merapikan rambut putranya Emmeril Kahn Mumtadz dengan jari tangannya. (FOTO: tangkapan layar video viral/@inahamdani)

@inahamdani, pengunggah video menuliskan keterangan singkat di atas dan di bawah video tersebut. "Upload video ini pun harus menitikkan air mata dulu... (ikon menangis)," tulis @inahamdani di atas video.

Sedangkan di bawah video, @inahamdani menulis, "Pak Ridwan Kamil, saya tahu hati dan jiwa mu remuk (ikon menangis)."

Video singkat berdurasi sekitar 30 detik tersebut telah dilihat oleh ribuan netizen. Umumnya netizen menyampaikan doa untuk Ridwan Kamil sekeluarga dan Emmeril.

Diberitakan sebelumnya, Kepolisian Maritim Bern mengintensifkan pencarian Emmeril Kahn Mumtadz, putra sulung Gubernur Jabar Ridwan Kamil yang hilang terbawa arus Sungai Aaree, Kota Bern, Swiss. Pada hari ketujuh ini, Rabu (1/6/2022), tim SAR melibatkan komunitas untuk ikut melakukan pencarian.

Editor: Agus Warsudi

Follow Whatsapp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
Lihat Berita Lainnya

iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut