get app
inews
Aa Text
Read Next : Pimpin Upacara 17 Agustus Terakhir sebagai Gubernur, Ridwan Kamil: Kami Pamit Undur Diri

Ridwan Kamil Lepas Ribuan Skuter Kirab Merah Putih HUT Ke-78 Kemerdekaan RI

Kamis, 17 Agustus 2023 - 13:38:00 WIB
Ridwan Kamil Lepas Ribuan Skuter Kirab Merah Putih HUT Ke-78 Kemerdekaan RI
Komunitas pecinta Vespa merah memeriahkan Kirab Merah Putih yang digelar Pemprov Jabar untuk memeriahkan HUT ke-78 Kemerdekaan RI. (FOTO: iNews/ERVAN DAVID)

Kemudian, Kang Emil, sapaan akrab Ridwan Kamil, mengajak para peserta menyerukan kata juara saat dirinya menyebut Jabar. "Jabar!" teriak Kang Emil. Teriakan itu disambut, "Juara!" oleh para peserta.

Dalam kesempata itu, Kang Emil juga berpamitan kepada masyarakat yang menghadiri acara Kirab Merah Putih. Sebab, pada 5 September 2023, Kang Emil akan mengakhiri masa jabatannya sebagai Gubernur Jabar periode 2018-2023.

Dia memamerkan keberhasilan membangun Jabar selama 5 tahun memimpin Provinsi Jawa Barat. 

Editor: Agus Warsudi

Follow Whatsapp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
Lihat Berita Lainnya

iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut