Pemuda di Cianjur Bacok Ayah Kandung Secara Brutal, Korban Kritis di Rumah Sakit
Kamis, 06 Juli 2023 - 15:44:00 WIB
Setelah mendapatkan laporan, pihak kepolisian langsung mengamankan pelaku. "Dan kini sudah diamankan di Mapolsek Sukanaga, untuk pemeriksaan lebih lanjut," ujarnya.
Kata kapolsek, pelaku dijerat Pasal 351 KUHP dengan ancaman pidana 5 tahun penjara.
Editor: Asep Supiandi