get app
inews
Aa Text
Read Next : 3 Tempat Wisata di Jalur Selatan Pangandaran dengan Sunset Paling Indah

Pembudidaya Jamur Tiram di Pangandaran, Bermodal Rp25.000, Raup Untung Rp12 Juta

Jumat, 13 Agustus 2021 - 23:49:00 WIB
Pembudidaya Jamur Tiram di Pangandaran, Bermodal Rp25.000, Raup Untung Rp12 Juta
Taofik Hidayat salah satu warga Kabupaten Pangandaran yang sukses menekuni usaha budidaya jamur tiram dimasa pandemi Covid-19. (Foto: Syamsul Ma'arif)

Perbedaan harga jamur tersebut karena bentuk, volume jamur, dan media tanam tumbuh jamurnya juga berbeda."Hampir setiap hari saya keliling mendistribusikan jamur tiram karena banyak permintaan," tuturnya.

Taofik mengatakan, kesulitan ekonomi dampak pandemi Covid-19 jangan dijadikan alasan untuk tidak produktif. "Mari gali potensi yang dimiliki diri kita masing-masing agar kondisi pandemi Covid-19 tidak menjadi keterpurukan ekonomi," ucapnya.

Editor: Agus Warsudi

Follow Whatsapp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
Lihat Berita Lainnya

iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut