Nakes Positif Terpapar Covid-19, Pelayanan Puskesmas Citeureup Lumpuh
Selasa, 05 Januari 2021 - 21:00:00 WIB
Disinggung soal dari mana mereka terpapar, Chanifah menuturkan, keenam orang pegawai itu merupakan kategori risiko tinggi terpapar Covid-19. Sebab menjadi petugas lapangan terdepan yang melakukan traking dan penanganan terhadap pasien Covid-19.
"Memang mereka petugas lapangan dan ada yang menangani pasien Covid-19 juga, makanya rawan terpapar dengan kategori risiko tinggi," tutur Chanifah.
Editor: Agus Warsudi