Momen Polisi Sarapan di Tol Cipali sebelum Tugas Amankan Mudik dan Arus Balik Lebaran
PURWAKARTA, iNews.id - Hari raya Idul Fitri merupakan momen yang ditunggu-tunggu oleh umat Islam. Di Indonesia. Momen lebaran dijadikan ajang untuk bersilaturahmi bersama keluarga.
Setelah dua tahun sebelumnya dilarang mudik karena pandemi Covid-19, Hari Raya Idul Fitri 1443 Hijriah atau lebaran 2022, pemerintah membolehkan masyarakat untuk pulang ke kampung halaman dan berkumpul bersama keluarga.
Bahkan, pemerintah memberikan libur cukup panjang pada lebaran tahun ini. Namun demikian, di momen berbahagia ini, ada orang-orang yang rela tidak dapat bertemu keluarga dan libur karena harus menjalankan tugas mengamankan arus mudik dan balik.
Editor: Agus Warsudi