Maling Gasak Komputer dan Televisi di SDN 3 Cikande KBB, Semua Data Siswa Raib
Kamis, 15 Juni 2023 - 13:29:00 WIB
Terpisah Kapolsek Batujajar Kompol Caca Supriatna saat dikonfirmasi menyebutkan, pihaknya sudah menerima laporan terkait kejadian pembobolan di SD Negeri 3 Cikande. Saat ini pihaknya langsung menyelidiki kasus tersebut dan sudah melakukan olah TKP. "Sekarang sedang dilidik, mudah-mudahan bisa segera terungkap," ucapnya singkat.
Editor: Asep Supiandi