Keren Pisan, 3 Karya asal Garut Ditetapkan sebagai Warisan Budaya Tak Benda
Kamis, 02 Maret 2023 - 19:32:00 WIB
Kabupaten Garut, kata dia, sementara karya budaya yang sudah masuk WBTB tingkat nasional baru enam yakni Ngalungsur Bayongbong tahun 2016, Lais Cibatu tahun 2016, Tata Ruang Kampung Pulo tahun 2021, Badeng Malangbong tahun 2021, Surak Ibra Wanaraja tahun 2022, dan Cigawiran Selaawi tahun 2022.
Sedangkan WBTB tingkat provinsi dan sedang diusulkan ke tingkat nasional, kata dia, baru kali ini di tahun 2023 yakni Ngawuwuh di Kecamatan Sucinaraja, Burayot di Kecamatan Leles, dan Dodol di Kecamatan Garut Kota.
Editor: Asep Supiandi