get app
inews
Aa Text
Read Next : Harga Garam Melonjak, Pengrajin Ikan Asin di Bandarlampung Teriak

Harga Garam Tembus Rp300.000 per Karung, Beban Perajin Tahu di Bandung Semakin Berat

Minggu, 21 Mei 2023 - 13:14:00 WIB
Harga Garam Tembus Rp300.000 per Karung, Beban Perajin Tahu di Bandung Semakin Berat
Salah satu petambak lahan garam di Cirebon saat panen garam. (Foto: iNews.id/Abdulrohman)

Iniyani mengaku, naiknya harga garam menyebabkan biaya produksi naik. Apalagi sebelumnya perajin tahu juga cukup berat atas naiknya harga kedelai yang menyebabkan naiknya biaya produksi. 

"Biaya produksi naik, tapi kami enggak mungkin serta merta menaikkan harga tahu. Apalagi, tahu ini kan konsumennya banyak kalangan bawah. Kalau harganya dinaikkan terus, kami khawatir akan mempengaruhi kemampuan mereka belanja," kata dia. 

Iniyani berharap, pemerintah bisa turun tangan mengatasi masalah ini. Setidaknya harga garam kembali normal seperti sedia kala. 

Editor: Asep Supiandi

Follow Whatsapp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
Lihat Berita Lainnya

iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut