Gempa M4,3 Guncang Pangandaran, Getaran Dirasakan hingga Tasikmalaya dan Garut
Selasa, 10 Januari 2023 - 17:42:00 WIB
Namun hingga saat ini belum ada laporan mengenai kerusakan bangunan sebagai dampak gempa bumi tersebut. Hasil pemodelan menunjukkan bahwa gempa bumi ini tidak berpotensi tsunami.
"Hingga pukul 16.46 WIB, hasil monitoring BMKG menunjukkan adanya 1 aktivitas gempa bumi susulan," kata dia.
Kepada masyarakat diimbau agar tetap tenang dan tidak terpengaruh oleh isu yang tidak dapat dipertanggungjawabkan kebenarannya.
Editor: Asep Supiandi