Ganjar Pranowo Dukung Kegiatan Positif Anak Muda, GMP Gelar Turnamen Mobile Legends di Bekasi
Selasa, 08 Agustus 2023 - 19:12:00 WIB
"Semoga bisa membawa nama Indonesia ke jenjang selanjutnya di dunia e-sports. Semoga yang lain juga bisa menyalurkan hobinya hingga mewakili Indonesia di turnamen internasional," tutur dia.
Pria berusia 20 tahun ini juga berpendapat tentang sosok Ganjar Pranowo yang akrab dengan anak muda. Dia juga mendoakan Ganjar Pranowo mampu memimpin Indonesia dan menjadi Presiden periode 2024-2029. "Semoga Bapak Ganjar sehat selalu dan dilindungi Allah SWT. Semoga jadi presiden pada 2024," ucap Bima.
Editor: Agus Warsudi