Gadis Cantik asal Cianjur Ini Hilang Usai Dibawa Lelaki yang Baru Dikenalnya
Selasa, 23 Agustus 2022 - 11:31:00 WIB
Berbagai usaha sudah dilakukan untuk mencari keberadaan Ineu, namun belum juga membuahkan hasil. Kini ibundanya hanya bisa pasrah dan berdoa untuk keselamatan putrinya tersebut agar bisa kembali pulang dan berkumpul bersama keluarga.
Menurut Euis, putrinya pergi bersama seroang laki-laki yang akan menikahinya. Laki-laki tersebut dengan ciri-ciri tinggi kulit sedikit agak hitam dan ke arab-araban yang merupakan warga Jakarta.
Editor: Asep Supiandi