get app
inews
Aa Text
Read Next : Presiden Jokowi Resmikan Kolam Retensi Andir, Panggil Anak SD Sebutkan Fungsinya

Arcamanik Bandung Punya Kolam Retensi, Tampung 8.000 Meter Kubik Air

Rabu, 15 Maret 2023 - 09:58:00 WIB
Arcamanik Bandung Punya Kolam Retensi, Tampung 8.000 Meter Kubik Air
Kolam retensi di Arcamanik mampu menampung air hingga 8.000 meter kubik. (Foto: Istimewa)

“Ini (Kolam Retensi Cisanggarung) pembangunannya 2022. Dan untuk 2023 kami sedang mempersiapkan kolam retensi di Margahayu Raya,” katanya.

Di tempat yang sama, Sekretaris Komisi C DPRD Kota Bandung, Maya Himawati berharap kolam retensi ini dapat menjadi solusi masalah banjir, khususnya di kawasan terdampak yakni Kecamatan Arcamanik.

“Kami juga mengajak masyarakat untuk bersama-sama menjaga kolam retensi ini,” tuturnya.

Editor: Asep Supiandi

Follow Whatsapp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
Lihat Berita Lainnya

iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut