Angka Stunting Tinggi Ancam Generasi Penerus Bangsa, Ini Cara Cegah dan Solusinya
Sabtu, 11 Maret 2023 - 22:00:00 WIB
Kegiatan penyuluhan ini juga diselingi dengan sosialisasi sosok Ganjar Pranowo sebagai calon pemimpin bangsa yang diharapkan membawa kemakmuran dan adil pada masyarakat.
Di akhir acara, GMP Jabar juga memberikan makanan tambahan sebagai penunjang nutrisi dan gizi bayi dan balita di Kampung Sindang Barang.
Editor: Agus Warsudi