6 Hewan Prasejarah yang Masih Ada Sampai Sekarang, Nomor 5 Berperan Penting di Dunia Kesehatan
Senin, 19 September 2022 - 21:58:00 WIB
Burung pelikan disebut memiliki garis keturunan yang telah ada selama kurang lebih 30 juta tahun lalu.
Fosil pelikan tertua yang ditemukan sangat mirip dengan pelikan masa sekarang, dengan paruh yang identik.
Pelikan dicirikan dengan bentuk paruhnya yang panjang dan kantong besar di tenggorokannya yang digunakan untuk menangkap mangsa serta mengalirkan air sebelum ditelan.
Nah, itulah beberapa hewan prasejarah yang masih ada sampai sekarang. Bagaimana menurutmu?
Editor: Komaruddin Bagja