"Warga kurang terima karena dia dalam pengaruh alkohol dan membawa kapak. Dia lalu diamuk massa, mobil juga dirusak milik," ujar Kapolsek, Minggu (14/4/2024).
Menurutnya saat ini korban dalam perawatan di puskesmas. Demi keamanannya, polisi mengamankan yang bersangkutan di Mapolsek Pangandaran.
Editor : Donald Karouw
Artikel Terkait