Untuk mengantisipasi hal yang tidak diinginkan, jajarannya tetap melakukan patroli di sepanjang ruas jalan itu.
"Personel gabungan dari Polsek dibantu Polres Cianjur langsung respons cepat dengan melakukan patroli. Dipastikan situasi di wilayah hukum Polsek Cianjur kota aman dan kondusif," ujarnya.
Faizal menambahkan, pihaknya telah berkoordinasi dengan Satreskrim Polres Cianjur terkait rekaman yang meresakan masyarakat dan akan segera dilakukan penyelidikan.
Editor : Asep Supiandi
Artikel Terkait