Tampak pula dalam video, saat memasuki Tanah Suci Mekkah, sambil mendorong gerobaknya, Adam Muhammad mengenakan sorban. Dia tampak menangis haru. Beberapa pengendara mobil merekam video saat Adam tengah berjalan di atas aspal panas.
Mereka mengucapkan beberapa patah kata pujian atas kegigihan Adam Muhammad sekaligus menganggungkan Allah SWT. Ada pula pengendara mobil yang memberikan makanan dan minuman untuk Adam.
Editor : Agus Warsudi
london bule inggris ibadah haji ibadah haji 2022 kisah ibadah haji menunaikan ibadah haji aksi jalan kaki Berjalan Kaki jalan kaki pejalan kaki
Artikel Terkait