Hasil pemeriksaan, mobil nahas itu diduga mengalami rem blong hingga menabrak gerobak dan deretan motor yang terparkir.
"Itu karena rem blong," katanya.
ementara itu, banyak warganet yang menyesalkan peristiwa aksi main hakim sendiri. Mereka menilai, tak seharusnya warga langsung menyerbu dan merusak mobil tersebut.
Editor : Donald Karouw
Artikel Terkait