Kemacetan panjang di jalur wisata Ciwidey, Kabupaten Bandung akibat truk kontainer mogok di tengah jalan. (Foto: Ist)

“Iya benar. Tapi untuk saat ini sudah tertangani. Memang sempat ada trouble kendaraan, mesin panas sempat berhenti sebentar, pendinginan sebentar, kemudian jalan lagi,” ujarnya.

Danu menjelaskan, lonjakan kendaraan di jalur wisata Ciwidey mulai meningkat mulai dari H+3 lebaran.

“Dari hari kemarin sampai saat ini arus lalu lintas menuju kawasan wisata, terutama Ciwidey dan Kawah Putih melonjak, sehingga terjadi kepadatan di beberapa ruas jalan,” ujar Danu.

Meski kondisi lalu lintas sempat tersendat, polisi telah turun tangan untuk mengurai kemacetan. Arus lalu lintas kembali bisa bergerak kendati berjalan perlahan.


Editor : Donald Karouw

Sebelumnya
Halaman :
1 2

BERITA POPULER
+
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network