Dengan penemuan ini, total korban meninggal dunia yang berhasil dievakuasi kini menjadi 13 orang. Sedangkan 77 korban lainnya masih dalam pencarian.
Proses evakuasi berlangsung dramatis di bawah guyuran hujan gerimis. Petugas pun harus berhati-hati menyisir material tanah yang masih labil.
Kedua jenazah yang ditemukan sekitar pukul 10.00 WIB tersebut langsung dibawa oleh petugas menggunakan kantong jenazah menuju Puskesmas Pasirlangu.
Editor : Kastolani Marzuki
Artikel Terkait