Kapolres Sukabumi AKBP Maruly Pardede memberikan penghargaan kepada 32 personel yang berhasil mengungkap kasus pembunuhan bocah SD di Palabuhanratu, Sukabumi. (FOTO: Humas Polda Jabar)

"Namun bapak-bapak mampu menepis dan meredam kekhawatiran itu semua. Sebagai wujud perwakilan aparatur pemerintah yang bertugas menjaga keamanan, Polres Sukabumi mampu menyelesaikan itu semua," kata Kapolres Sukabumi seusai upacara di Mapolres Sukabumi, Kamis (09/3/23).

AKBP Maruly Pardede, tindakan profesional yang dilakukan puluhan personel Polres Sukabumi mampu mewujudkan Sukabumi aman, berdedikasi, bekerja secara efektif, dan efisien.

Diberitakan sebelumnya, polisi mengamankan 14 pelajar SMP yang diduga terlibat dalam pembacokan anak SD hingga tewas di Palabuhanratu Sukabumi. Tuga di antaranya berperan sebagai eksekutor, pembonceng eksekutor, dan penyedia senjata tajam,

Kapolres Sukabumi AKBP Maruly Pardede mengatakan, ketiga bocah itu ditetapkan sebagai Anak Berhadapan dengan Hukum (ABH). 


Editor : Agus Warsudi

Halaman Selanjutnya
Halaman :
1 2 3 4
BERITA POPULER
+
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network