Petugas rescue mengevakuasi sanca kembang dari atas pohon di pusat perbelanjaan Kota Cimahi. (Foto: iNews.id/Yuwono Wahyu)

Tak berlangsung lama, petugas Pemadam Kebakaran dan Penyelamatan Kota Cimahi mendatangi lokasi. Awalnya petugas kesulitan menjangkau ular karena berada cukup tinggi. 

"Tadi kami sempat kesulitan karena posisi ular di atas pohon dengan ketinggian sekitar 10 meter. Dengan jumlah personel dan alat yang kami bawa ular itu berhasil diveakuasi sekitar 30 menit," Komandan Regu Dampak Kota Cimahi, Indrahadi.

Seusai dievakuasi, ular tersebut kemudian dibersihkan sejenak dan ditenangkan agar tidak stres. Ular kemudian dimasukkan ke dalam kandang untuk selanjutnya dilepasliarkan pada habitatnya.


Editor : Asep Supiandi

Sebelumnya
Halaman :
1 2

BERITA POPULER
+
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network