Sementara berdasarkan konfirmasi kepada korban melalui pesan singkat di akun media media atas nama Raden Ajeng Miftahuljanah, membenarkan jika dia menjadi korban pencurian.
Korban yang berstatus mahasiswa pada salah satu perguruan tinggi negeri di Purwakarta, kini tengah pulang ke rumah karena tidak ada jadwal kuliah.
Nahasnya barang yang dicuri pelaku adalah baju baru yang dibelinya saat Lebaran. Dia memakai sekali baju baru itu, namun langsung raib digondol pelaku.
Editor : Asep Supiandi
Artikel Terkait